Kamis, 21 Februari 2013

UN Fisika SMP Cermin Lensa

Materi : Cermin Lensa


(1) Soal UN Fisika SMP 2008 P37 No. 13
Pada lampu senter, bola lampu kecil diletakkan di titik fokus cermin cekung. Hal ini dimaksudkan agar sinar yang terpantul adalah....
A. berkumpul di satu titik
B. sejajar ke tempat yang jauh
C. menyebar ke segala arah
D. membentuk bayangan nyata, diperkecil


(2) Soal UN Fisika SMP 2009 P12 No. 13
Perhatikan gambar berikut!



Berdasarkan data yang tampak pada gambar, jarak fokus lensa tersebut adalah....
A. 4,5 cm
B. 7,5 cm
C. 10 cm
D. 12 cm

(3) Soal UN Fisika SMP 2010 P04 No. 13
Benda diletakkan di depan cermin seperti tampak pada gambar.



Perbesaran bayangan yang terbentuk adalah....
A. 3 kali
B. 2 kali
C. 1 kali
D. 1/2 kali

Read more: http://fisikastudycenter.com/un-fisika-smp/157-un-fisika-smp-cermin-lensa#ixzz2Lb3DfJPg

0 komentar:

:a: :b: :c: :d: :e: :f: :g: :h: :i: :j: :k: :l: :m: :n:

Posting Komentar